1. Masuklah ke halaman Dasbor blog anda dan pilih menu Template, lalu klik Edit HTML
4. Agar lebih mudah mencarinya tekan (Ctrl + F) pada keyboard lalu tekan Enter. Maka akan muncul kotak Find. Ketiklah kode yang akan dicari pada kotak tersebut lalu tekan Enter, maka secara otomatis akan muncul kode yang dicari dalam keadaan terseleksi dengan warna hijau.
5. Sekarang ada 2 cara yang bisa anda lakukan. Cara pertama yaitu dengan menghapus kode tersebut. Kemudian cara kedua adalah dengan menambahkan tanda buka dan tutup pada kode tersebut. Sehingga penulisannya menjadi seperti ini: <!--(<data:i.post-count/>)-->
6. Setelah itu kliklah tombol SIMPAN TEMPLATE. Tunggu hingga proses berlangsung.
7. Sekarang Tinggal lihat hasilnya
No comments:
Post a Comment